Lambang Mahkamah Agung Republik Indonesia
Lambang Mahkamah Agung Republik Indonesia
Pengumuman / Kamis, 4 April 2019 16:14 WIB / Ishmah Purnawati

PENGUMUMAN TINDAK LANJUT REKOMENDASI BPK RI DALAM LAPORAN HASIL PEMERIKSAAN ATAS PENILAIAN KEMBALI BMN TAHUN 2017 - 2018

PENGUMUMAN TINDAK LANJUT REKOMENDASI BPK RI DALAM LAPORAN HASIL PEMERIKSAAN ATAS PENILAIAN KEMBALI BMN TAHUN 2017 - 2018

Jakarta - Humas: Kamis, 4 April 2019. Berdasarkan Surat Sekretaris Mahkamah Agung RI Nomor : 467/SEK/ PL.07/4/2019 Tanggal 2 April 2019 tentang Tindak Lanjut Rekomendasi BPK RI dalam Laporan Hasil Pemeriksaan atas Penilaian kembali BMN Tahun 2017 - 2018. 

Yang ditujukan Kepada Yth. 1. Sekretaris Panitera Mahkamah Agung RI. 2. Sekretaris Direktorat Jenderal Badan peradilan Umum MA RI.3. Sekretaris Direktorat Jenderal Badan peradilan Militer dan Tata Usaha Negara MA RI.4. Sekretaris Balitbangkumdil MA RI.5. Kepala Biro Umum Badan Urusan Administrasi MA RI.6. Para Sekretaris Pengadilan Tingkat Banding Selaku Koordinator Wilayah.7. Sekretaris Pengadilan Agama Batam selaku Koordinator Wilayah Kepulauan Riau.(Ip/Rs)

Untuk lebih jelasnya kami sampaikan surat dan lampirannya, sebagai berikut :

 

Bersama ini dengan hormat kami sampaikan Surat Edaran Sekretaris Mahkamah Agung Mahkamah Agung RI terkait tindak lanjut Revaluasi dan Srat Keputusan Mahkamah Agung RI terkait Tim Satuan Tugas Revaluasi sebagai tindak lanjut dari disposisi Surat Sekretaris Mahkamah Agung RI Nomor : SEK/412/2019 tanggal 20 februari 2019. 

 



Dokumen



Kantor Pusat